Place your ads here

INSIGHT

Iklan

Anak 'Nongki' Jakarta, Cek Nih 10 Rekomendasi Cafe Instagramable

Moderator
|
Ilustrasi cafe (Freepik)

KOLABORASI.COM, Jakarta - Kita semua pasti suka makanan yang lezat dan juga minuman yang menyegarkan. Apalagi kalau menikmatinya di tempat yang menawarkan suasana nyaman, unik, dan instagramable. Nah, Kolaborasi.com telah merangkum 10 café atau kedai yang gak cuma asik buat nongkrong, tapi juga punya spot cantik sebagai bahan konten Instagram kalian. Yuk kita simak!

 

1.  Happiness Kitchen & Coffee

 

Tempat ini terletak di jalan Moh. Kafi 1 No.36, Ciganjur, Jakarta Selatan. Selain di Ciganjur, tempat ini juga berada di daerah Bintaro, Tangerang Selatan. Sesuai namanya, Happiness Kitchen & Coffee menawarkan suasana dengan dekorasi berupa gambar-gambar abstrak dengan warna cerah. Jadwal operasional tempat ini mulai dari jam 09.00 WIB - 21.00 WIB.

 

2. Langit Seduh

 

Langit Seduh memiliki 2 outlet di Kebon Sirih yang diberi bernama Langit Seduh Rooftop dan Langit Seduh Selatan yang berada di Kemang, Jakarta Selatan. Cafe instagramable ini memiliki area indoor dan outdoor yang pasti menarik untuk nongkrong sekaligus foto-foto. Jam operasional untuk Langit Seduh Rooftop mulai dari jam 17.00 WIB - 23.30 WIB. Sedangkan Langit Seduh Selatan dibuka mulai jam 10.00 WIB - 23.00 WIB. 

 

3. Twin House 

 

Cafe Twin House sudah memiliki tiga cabang yakni di Blok M, Cipete, dan Bintaro. Harga menu yang ditawarkan mulai dari Rp 20.000 sampai sekitar Rp 90.000. Cafe ini buka setiap hari pukul 07.00 WIB - 22.00 WIB. Dekorasinya yang simpel dengan lahan outdoor memberikan kenyamanan yang dibalut keseruan untuk diabadikan bersama teman.

 

4. La Vue Rooftop

 

Cafe ini berada di kawasan Menteng, Jakarta Selatan. Sesuai namanya, La Vue Rooftop menawarkan tempat dengan latar pemandangan atas kota. Cafe ini dibuka setiap hari dari pukul 11.00 WIB sampai 20.00 WIB. Pastikan kamu datang ke sini saat sore ini agar bisa menikmati sajian nikmat dengan warna biru oranye di angkasa.

 

5. Hey Beach 

 

Konsep tempat yang satu ini bisa dibilang sebagai salah satu cafe yang mempunya konsep unik karena mengadaptasi suasana pantai di Bali. Dekorasinya dibuat berwarna putih yang mendominasi sejumlah ruangan sehingga terkesan seperti liburan lho, Genks. Cafe ini hadir di tiga tempat berbeda, yaitu Pluit, Curug Sangereng, dan Alam Sutera. 

 

6. %Arabica

 

Cafe ini sudah memiliki tiga outlet, yakni SCBD, Central Park, dan di Plaza Indonesia. Desain yang ditawarkan café ini adalah nuansa putih yang membuatnya tampak mewah dan kekinian. Harus banget ini sih jadi tempat nongkrong kalian. Oiya, %Arabica buka setiap hari lho dari pukul 08.00 WIB - 22.00 WIB.

 

7. Jimbaran Lounge & Outdoor

 

Tempat ini terletak di kawasan Jakarta Pusat. Sesuai namanya, tempat ini menawarkan suasana seperti di Bali walaupun tempat ini berada di daerah ibukota. Tempat makan yang terkenal akan menu seafood ini punya sejumlah area makan outdoor yang berada di atas kolam ikan dan bentuk dekorasinya yang unik. Genks, kayanya foto pose apa aja pasti kelihatan bagus di tempat ini. Kalian bisa mengunjungi tempat ini dari pukul 10.00 WIB - 24.00 WIB. 

 

8. Dos Hermanos Coffee & Cigar

 

Cafe yang satu ini terbilang unik karena tempatnya menawarkan suasana bernuansa putih biru di setiap sudutnya seperti kamu sedang berada di Yunani sungguhan. Jangan salah, cafe ini masih berada di kawasan Jakarta lho, yaitu Pondok Bambu, Jakarta Timur. Cakep banget ini sih buat hangout bareng teman sambil pura-pura berada di Negara Para Dewa.

 

9. Kopi Nako Daur Baur

 

Kopi Nako Daur Baur merupakan tempat yang mengusung konsep unik dan menarik. Tempat ini menawarkan kenyamanan dan keestetikan dengan adanya pemandangan danau di sampingnya persis, lho. Tempat ini terletak di kawasan tengah perkotaan yaitu di Mall Senayan Park, Jakarta dan buka setiap hari mulai pukul 08.00 WIB - 22.00 WIB.

 

10. Arborea Café

 

Arborea Cafe merupakan kedai kekinian yang dikelilingi pepohonan besar. Letaknya berada di dalam Komplek Manggala Wanabakti, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan, Senayan. Kedai ini wajib dikunjungi karena menyajikan area spot yang sangat indah dan menarik, baik siang maupun malam. Lampu-lampu jalan di pepohonan membuat pemandangan menjadi lebih teatrikal. Dijamin, gak akan nyesel deh kalau main ke sini.


Nah, itulah 10 rekomendasi tempat instagramable di Jakarta. Tinggal atur waktu bersama teman dan segerakan untuk bergembira ria sambil posting konten terbaikmu ya.


BAGIKAN:
TAGS:

03 comments

  • willimes doe
    12 june 2017 reply

    Quis autem velum iure reprehe nderit. Lorem ipsum dolor sit amet adipiscing egetmassa pulvinar eu aliquet nibh dapibus.

    • Qlark Jack
      22 july 2017 reply

      Quis autem velum iure reprehe nderit. Lorem ipsum dolor sit amet adipiscing egetmassa pulvinar eu aliquet nibh dapibus.

  • Olivia Take
    15 jan 2016 reply

    Quis autem velum iure reprehe nderit. Lorem ipsum dolor sit amet adipiscing egetmassa pulvinar eu aliquet nibh dapibus.

References (15)

  • Edit Post Edit This Post within a Hour
  • Hide Post Hide This Post
  • Delete Post If inappropriate Post By Mistake
  • Report Inappropriate content
Sarah K. added a chapter published: Sep,15 2020
  • Edit Post Edit This Post within a Hour
  • Hide Post Hide This Post
  • Delete Post If inappropriate Post By Mistake
  • Report Inappropriate content
Jack Carter added a chapter published: Sep,15 2020
  • Edit Post Edit This Post within a Hour
  • Hide Post Hide This Post
  • Delete Post If inappropriate Post By Mistake
  • Report Inappropriate content
William John added a chapter published: Sep,15 2020

WEBINAR

SURVEY

Iklan

Anak 'Nongki' Jakarta, Cek Nih 10 Rekomendasi Cafe Instagramable

Ilustrasi cafe (Freepik)
Last Update: May 08, 2023

KOLABORASI.COM, Jakarta - Kita semua pasti suka makanan yang lezat dan juga minuman yang menyegarkan. Apalagi kalau menikmatinya di tempat yang menawarkan suasana nyaman, unik, dan instagramable. Nah, Kolaborasi.com telah merangkum 10 café atau kedai yang gak cuma asik buat nongkrong, tapi juga punya spot cantik sebagai bahan konten Instagram kalian. Yuk kita simak!

 

1.  Happiness Kitchen & Coffee

 

Tempat ini terletak di jalan Moh. Kafi 1 No.36, Ciganjur, Jakarta Selatan. Selain di Ciganjur, tempat ini juga berada di daerah Bintaro, Tangerang Selatan. Sesuai namanya, Happiness Kitchen & Coffee menawarkan suasana dengan dekorasi berupa gambar-gambar abstrak dengan warna cerah. Jadwal operasional tempat ini mulai dari jam 09.00 WIB - 21.00 WIB.

 

2. Langit Seduh

 

Langit Seduh memiliki 2 outlet di Kebon Sirih yang diberi bernama Langit Seduh Rooftop dan Langit Seduh Selatan yang berada di Kemang, Jakarta Selatan. Cafe instagramable ini memiliki area indoor dan outdoor yang pasti menarik untuk nongkrong sekaligus foto-foto. Jam operasional untuk Langit Seduh Rooftop mulai dari jam 17.00 WIB - 23.30 WIB. Sedangkan Langit Seduh Selatan dibuka mulai jam 10.00 WIB - 23.00 WIB. 

 

3. Twin House 

 

Cafe Twin House sudah memiliki tiga cabang yakni di Blok M, Cipete, dan Bintaro. Harga menu yang ditawarkan mulai dari Rp 20.000 sampai sekitar Rp 90.000. Cafe ini buka setiap hari pukul 07.00 WIB - 22.00 WIB. Dekorasinya yang simpel dengan lahan outdoor memberikan kenyamanan yang dibalut keseruan untuk diabadikan bersama teman.

 

4. La Vue Rooftop

 

Cafe ini berada di kawasan Menteng, Jakarta Selatan. Sesuai namanya, La Vue Rooftop menawarkan tempat dengan latar pemandangan atas kota. Cafe ini dibuka setiap hari dari pukul 11.00 WIB sampai 20.00 WIB. Pastikan kamu datang ke sini saat sore ini agar bisa menikmati sajian nikmat dengan warna biru oranye di angkasa.

 

5. Hey Beach 

 

Konsep tempat yang satu ini bisa dibilang sebagai salah satu cafe yang mempunya konsep unik karena mengadaptasi suasana pantai di Bali. Dekorasinya dibuat berwarna putih yang mendominasi sejumlah ruangan sehingga terkesan seperti liburan lho, Genks. Cafe ini hadir di tiga tempat berbeda, yaitu Pluit, Curug Sangereng, dan Alam Sutera. 

 

6. %Arabica

 

Cafe ini sudah memiliki tiga outlet, yakni SCBD, Central Park, dan di Plaza Indonesia. Desain yang ditawarkan café ini adalah nuansa putih yang membuatnya tampak mewah dan kekinian. Harus banget ini sih jadi tempat nongkrong kalian. Oiya, %Arabica buka setiap hari lho dari pukul 08.00 WIB - 22.00 WIB.

 

7. Jimbaran Lounge & Outdoor

 

Tempat ini terletak di kawasan Jakarta Pusat. Sesuai namanya, tempat ini menawarkan suasana seperti di Bali walaupun tempat ini berada di daerah ibukota. Tempat makan yang terkenal akan menu seafood ini punya sejumlah area makan outdoor yang berada di atas kolam ikan dan bentuk dekorasinya yang unik. Genks, kayanya foto pose apa aja pasti kelihatan bagus di tempat ini. Kalian bisa mengunjungi tempat ini dari pukul 10.00 WIB - 24.00 WIB. 

 

8. Dos Hermanos Coffee & Cigar

 

Cafe yang satu ini terbilang unik karena tempatnya menawarkan suasana bernuansa putih biru di setiap sudutnya seperti kamu sedang berada di Yunani sungguhan. Jangan salah, cafe ini masih berada di kawasan Jakarta lho, yaitu Pondok Bambu, Jakarta Timur. Cakep banget ini sih buat hangout bareng teman sambil pura-pura berada di Negara Para Dewa.

 

9. Kopi Nako Daur Baur

 

Kopi Nako Daur Baur merupakan tempat yang mengusung konsep unik dan menarik. Tempat ini menawarkan kenyamanan dan keestetikan dengan adanya pemandangan danau di sampingnya persis, lho. Tempat ini terletak di kawasan tengah perkotaan yaitu di Mall Senayan Park, Jakarta dan buka setiap hari mulai pukul 08.00 WIB - 22.00 WIB.

 

10. Arborea Café

 

Arborea Cafe merupakan kedai kekinian yang dikelilingi pepohonan besar. Letaknya berada di dalam Komplek Manggala Wanabakti, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan, Senayan. Kedai ini wajib dikunjungi karena menyajikan area spot yang sangat indah dan menarik, baik siang maupun malam. Lampu-lampu jalan di pepohonan membuat pemandangan menjadi lebih teatrikal. Dijamin, gak akan nyesel deh kalau main ke sini.


Nah, itulah 10 rekomendasi tempat instagramable di Jakarta. Tinggal atur waktu bersama teman dan segerakan untuk bergembira ria sambil posting konten terbaikmu ya.

Jan 01, 1970 last edited

03 comments

  • willimes doe
    12 june 2017 reply

    Quis autem velum iure reprehe nderit. Lorem ipsum dolor sit amet adipiscing egetmassa pulvinar eu aliquet nibh dapibus.

    • Qlark Jack
      22 july 2017 reply

      Quis autem velum iure reprehe nderit. Lorem ipsum dolor sit amet adipiscing egetmassa pulvinar eu aliquet nibh dapibus.

  • Olivia Take
    15 jan 2016 reply

    Quis autem velum iure reprehe nderit. Lorem ipsum dolor sit amet adipiscing egetmassa pulvinar eu aliquet nibh dapibus.

References (15)

  • Edit Post Edit This Post within a Hour
  • Hide Post Hide This Post
  • Delete Post If inappropriate Post By Mistake
  • Report Inappropriate content
Sarah K. added a chapter published: Sep,15 2020
  • Edit Post Edit This Post within a Hour
  • Hide Post Hide This Post
  • Delete Post If inappropriate Post By Mistake
  • Report Inappropriate content
Jack Carter added a chapter published: Sep,15 2020
  • Edit Post Edit This Post within a Hour
  • Hide Post Hide This Post
  • Delete Post If inappropriate Post By Mistake
  • Report Inappropriate content
William John added a chapter published: Sep,15 2020
Category :
Tags: