Place your ads here

INSIGHT

Iklan

Yang Perlu Kamu Perhatikan Saat Ingin Mencoba Lari

Admin
|
Lari

GUEMUDA.COM, Jakarta – Lari marathon pada saat ini banyak digemari oleh banyak kalangan masyarakat. Normalnya, lari marathon itu artinya lari sejauh 42 km. Tapi olahraga tersebut punya beberapa kategori jarak seperti 5K, 10K, 21K (Half Marathon), full marathon (42K) hingga ultramarathon.

Bisa finis lari maraton itu prestasi loh, Genks! Ga usah heran karena lari sejauh itu butuh usaha dan tekad yang gede banget. Bagi kamu yang tertarik mencoba lari marathon, ada baiknya dimulai dari melakukan persiapan yang cukup. Tentu kamu ga perlu langsung jajal full marathon atau bahkan ultramarathon. Terus gimana caranya? Simak di bawah ini, Genks.

Buat Jadwal Latihan

Kamu bisa memulai dengan membuat jadwal lari rutin dan usahakan ga memaksakan diri. Beri waktu tubuh kamu untuk beristirahat karena istriahat adalah bagian dari latihan. Ketika lari kamu sudah rutin, menambah target lari secara bertahap ga akan jadi masalah lagi buat kamu.

Pasang Target

Setiap latihan, usahakan ada prgresnya. Kamu bisa mematok target secara berkala yang sifatnya progresif. Dengan demikian stamina dan daya tahan tubuh kamu bisa meningkat terus menerus. Contohnya ketika kalian memiliki jarak target lari 5 km pada latihan pertama, maka kamu bisa mematok jarak lebih jauh pada pekan kedua lari.

Makan dan Istirahat yang cukup

Selama tubuh kamu dipacu dan dilatih, maka asupan makanan pun harus diperhatikan. Jangan pernah lupa, makan itu adalah pondasi. Di samping makanan, waktu istirahat harus diperhatikan betul. Jangan biasakan sering-sering begadang. karena makanan adalah bahan bakar tubuh sebelum beraktivitas apa pun. Selain itu, istirahat pun mesti diperhatikan. Hindari begadang dan rokok sampai lewat tengah malam karena bisa bikin kamu cepat capek.

Ajak Teman Ikut

Menjaga rasa ini yang agak susah karena ketika kamu sedang tidak semangat, maka lari pun segan. untuk menjaga semangat, alangkah baiknya kamu mencari teman yang mempunyai hobi dan ketertarikan yang selevel di marathon ini.


BAGIKAN:
TAGS:

03 comments

  • willimes doe
    12 june 2017 reply

    Quis autem velum iure reprehe nderit. Lorem ipsum dolor sit amet adipiscing egetmassa pulvinar eu aliquet nibh dapibus.

    • Qlark Jack
      22 july 2017 reply

      Quis autem velum iure reprehe nderit. Lorem ipsum dolor sit amet adipiscing egetmassa pulvinar eu aliquet nibh dapibus.

  • Olivia Take
    15 jan 2016 reply

    Quis autem velum iure reprehe nderit. Lorem ipsum dolor sit amet adipiscing egetmassa pulvinar eu aliquet nibh dapibus.

References (15)

  • Edit Post Edit This Post within a Hour
  • Hide Post Hide This Post
  • Delete Post If inappropriate Post By Mistake
  • Report Inappropriate content
Sarah K. added a chapter published: Sep,15 2020
  • Edit Post Edit This Post within a Hour
  • Hide Post Hide This Post
  • Delete Post If inappropriate Post By Mistake
  • Report Inappropriate content
Jack Carter added a chapter published: Sep,15 2020
  • Edit Post Edit This Post within a Hour
  • Hide Post Hide This Post
  • Delete Post If inappropriate Post By Mistake
  • Report Inappropriate content
William John added a chapter published: Sep,15 2020

WEBINAR

SURVEY

Iklan

Yang Perlu Kamu Perhatikan Saat Ingin Mencoba Lari

Lari
Last Update: Dec 06, 2022

GUEMUDA.COM, Jakarta – Lari marathon pada saat ini banyak digemari oleh banyak kalangan masyarakat. Normalnya, lari marathon itu artinya lari sejauh 42 km. Tapi olahraga tersebut punya beberapa kategori jarak seperti 5K, 10K, 21K (Half Marathon), full marathon (42K) hingga ultramarathon.

Bisa finis lari maraton itu prestasi loh, Genks! Ga usah heran karena lari sejauh itu butuh usaha dan tekad yang gede banget. Bagi kamu yang tertarik mencoba lari marathon, ada baiknya dimulai dari melakukan persiapan yang cukup. Tentu kamu ga perlu langsung jajal full marathon atau bahkan ultramarathon. Terus gimana caranya? Simak di bawah ini, Genks.

Buat Jadwal Latihan

Kamu bisa memulai dengan membuat jadwal lari rutin dan usahakan ga memaksakan diri. Beri waktu tubuh kamu untuk beristirahat karena istriahat adalah bagian dari latihan. Ketika lari kamu sudah rutin, menambah target lari secara bertahap ga akan jadi masalah lagi buat kamu.

Pasang Target

Setiap latihan, usahakan ada prgresnya. Kamu bisa mematok target secara berkala yang sifatnya progresif. Dengan demikian stamina dan daya tahan tubuh kamu bisa meningkat terus menerus. Contohnya ketika kalian memiliki jarak target lari 5 km pada latihan pertama, maka kamu bisa mematok jarak lebih jauh pada pekan kedua lari.

Makan dan Istirahat yang cukup

Selama tubuh kamu dipacu dan dilatih, maka asupan makanan pun harus diperhatikan. Jangan pernah lupa, makan itu adalah pondasi. Di samping makanan, waktu istirahat harus diperhatikan betul. Jangan biasakan sering-sering begadang. karena makanan adalah bahan bakar tubuh sebelum beraktivitas apa pun. Selain itu, istirahat pun mesti diperhatikan. Hindari begadang dan rokok sampai lewat tengah malam karena bisa bikin kamu cepat capek.

Ajak Teman Ikut

Menjaga rasa ini yang agak susah karena ketika kamu sedang tidak semangat, maka lari pun segan. untuk menjaga semangat, alangkah baiknya kamu mencari teman yang mempunyai hobi dan ketertarikan yang selevel di marathon ini.

Jan 01, 1970 last edited

03 comments

  • willimes doe
    12 june 2017 reply

    Quis autem velum iure reprehe nderit. Lorem ipsum dolor sit amet adipiscing egetmassa pulvinar eu aliquet nibh dapibus.

    • Qlark Jack
      22 july 2017 reply

      Quis autem velum iure reprehe nderit. Lorem ipsum dolor sit amet adipiscing egetmassa pulvinar eu aliquet nibh dapibus.

  • Olivia Take
    15 jan 2016 reply

    Quis autem velum iure reprehe nderit. Lorem ipsum dolor sit amet adipiscing egetmassa pulvinar eu aliquet nibh dapibus.

References (15)

  • Edit Post Edit This Post within a Hour
  • Hide Post Hide This Post
  • Delete Post If inappropriate Post By Mistake
  • Report Inappropriate content
Sarah K. added a chapter published: Sep,15 2020
  • Edit Post Edit This Post within a Hour
  • Hide Post Hide This Post
  • Delete Post If inappropriate Post By Mistake
  • Report Inappropriate content
Jack Carter added a chapter published: Sep,15 2020
  • Edit Post Edit This Post within a Hour
  • Hide Post Hide This Post
  • Delete Post If inappropriate Post By Mistake
  • Report Inappropriate content
William John added a chapter published: Sep,15 2020
Category :
Tags: